- SMP Negeri 1 Babat menyediakan berbagai kegiatan ekstrakurikuler untuk mengembangkan bakat dan minat siswa, antara lain:
- Pramuka
- Paskibra
- Klub Robotik
- Seni Tari Tradisional
- Sepak Bola dan Bola Voli
- Musik dan Paduan Suara
- Bahasa Inggris Conversation Club
- Setiap kegiatan dipandu oleh pembina yang berkompeten dan berpengalaman.
EKSTRAKURIKULER
